Tips Windows 7 agar lebih cepat

By AZIS - 4:17 PM


1) Kalau bisa 2, kenapa 1 ??
Komputer berprosessor banyak core mengatur agar semua core dipakai sampai saat windows boot, Niscaya, boot akan lebih cepat ketimbang hanya satu core yang terpakai

a )




















b) Di kotak System configuration,
masuk ke

Tab “ Boost “ kemudian pilih system operasi . Lalu klik “ Advance Option. Agar Windows memakai lebih dari 1 core, pada saat BOOT, beri centang “ Number of prosessor” kemudian pilih jumlah prosessor














2) Buang yang tak Terpakai Masuk ke System
Configuration, klik “Start”, ketik “msconfig” tanpa tanda petik.masuk ke tab start Up. Disini kita bisa melihat dan memilih aplikasi yang dijalankan tapi tak perlu di jalankan. Untuk menonaktifkan aplikasi tersebut, hilangkanlah tanda centang.



















  • Share:

You Might Also Like

3 coments

Naruto Uzumaki Pointing Finger